4 September 2016

Pulang Kampung #2

Malam minggu kemarin, acara Pulang Kampung #2 telah sukses diadakan, acara ini merupakan acara rutin yang dilaksanakan setiap minggu pertama di awal bulan. Tujuan dari acara ini adalah sebagai ajang penggalian potensi, baik itu seni rupa, seni musik, tari, produk kreatif, aksesoris dan sebagainya. Acara pada malam ini diramaikan dengan beberapa Stage yang memamerkan produk seni dan aksesoris, juga dimeriahkan dengan live accoustic dan juga beberapa bintang tamu dari Purwokerto. Diantaranya ada Dimas Wicak (Jazz Kidding), Mas Gendhit (Gendhit Blues), Ragild (Jhony Freedom), Darmastuti, From Zero to Hero. Bagi kalian yang mau ikut meramaikan acara ini silahkan, acara ini terbuka untuk siapa saja. Silahkan menghubungi Mas Erie atau Mas Budi (Jegos Studio) yang beralamat di sebelah timur Balaidesa Kalisalak, Utara Pertigaan. Ayo tunjukan kreatifitas dan karyamu!! Mari Pulang Kampung... 

 
 
 
 
 
 
 
 

0 Komentar:

Post a Comment

http://www.resepkuekeringku.com/2014/11/resep-donat-empuk-ala-dunkin-donut.html http://www.resepkuekeringku.com/2015/03/resep-kue-cubit-coklat-enak-dan-sederhana.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/10/resep-donat-kentang-empuk-lembut-dan-enak.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/07/resep-es-krim-goreng-coklat-kriuk-mudah-dan-sederhana-dengan-saus-strawberry.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/06/resep-kue-es-krim-goreng-enak-dan-mudah.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/09/resep-bolu-karamel-panggang-sarang-semut-lembut.html